Puji Tuhan, dimuat juga. Silakan baca: Perkenalanku dengan Sosok J Membuatku Tersadar
Kalau membaca judulnya saja, pasti penasaran kan siapa orang yang kumaksud. Ah, dia hanya seorang kenalan di dunia maya. J ini seorang laki-laki. Aku tidak tahu apakah itu nama aslinya atau bukan. Di profil BBM, namanya tertera dalam tiga kata. Dua suku kata terakhir itu merupakan nama tokoh animasi Jepang. Tahu Kobo Chan? Nah!
Aku kenal si Kobo Chan ini dari seorang teman yang kukenal dari sebuah aktivitas fandom di 2014. Dari sebuah grup Facebook. Panggilannya Ivan. Dari Ivan, aku mengenal si Kobo Chan ini. Dan, sekarang aku putus kontak dari mereka berdua.
Andaikan mereka kelak baca dua tulisan aku ini: "Mas, thank udah jadi inspirasi aku dalam menulis dan menyadarkan aku beberapa hal."
Sudah, begitu saja.
Oh iya, selamat jalan, Junaedi Salat. Semoga ditempatkan di tempat yang selayaknya.
Comments
Post a Comment
Pembaca yang baik adalah yang sudi mau meninggalkan komentar. ^_^
Nice reader is the one who will leave lot of words in the comment box. ^_^