Menurut Pendeta Yonathan Wiryohadi dari GBI WTC Matahari Serpong, krisis merupakan situasi atau keadaan di mana kita tidak menyadari dan kita juga tak bisa menanganinya apalagi mengontrolnya. Walaupun kita sulit menangani krisis sehingga berkata "Saya menyerah", satu hal yang pasti: yang kita bisa kontrol adalah cara pandang kita terhadap krisis itu sendiri.
Ada salah satu ayat yang mungkin bisa menjadi pegangan kita dalam menghadapi krisis. Diambil dari Filipi 3 ayat 20.
"Akan tetapi, kewarganegaraan kita adalah di surga , di mana kita dengan penuh semangat menanti-nantikan Juru Selamat, yaitu Tuhan Yesus Kristus. Tetapi kita adalah warga negara surga. Dari situlah juga Raja Penyelamat kita, Tuhan Yesus Kristus, akan datang."
Comments
Post a Comment
Pembaca yang baik adalah yang sudi mau meninggalkan komentar. ^_^
Nice reader is the one who will leave lot of words in the comment box. ^_^