Asal Usul Kata Paskah



















Jadi, lewat channel Youtube @ccmychurch , aku baru tahu arti dari Paskah. Paskah berasal dari bahasa Ibrani, pesah. Arti pesah sama seperti pass over dalam bahasa Inggris, yang berarti 'dilewatkan' atau 'yang dilewati'. Itu sama seperti momen beberapa jam sebelum bangsa Israel melakukan eksodus ke tanah Kanaan (sekarang, Palestina) dari Mesir. Dan, kata pesah juga kurang lebih sepadan dengan kata pascha dalam bahasa Yunani. 


Dan TUHAN akan menjalani Mesir untuk menulahinya;  apabila Ia melihat darah pada ambang atas dan pada kedua tiang pintu itu, maka TUHAN akan melewati pintu itu dan tidak membiarkan pemusnah masuk ke dalam rumahmu untuk menulahi. Kamu harus memegang ini sebagai ketetapan sampai selama-lamanya bagimu dan bagi anak-anakmu. Dan apabila kamu tiba di negeri yang akan diberikan TUHAN kepadamu, seperti yang difirmankan-Nya, maka kamu harus pelihara ibadah ini. Dan apabila anak-anakmu  berkata kepadamu: Apakah artinya ibadahmu ini maka haruslah kamu berkata: Itulah korban Paskah bagi TUHAN yang melewati rumah-rumah orang Israel di Mesir, ketika Ia menulahi orang Mesir, tetapi menyelamatkan rumah-rumah kita." Lalu berlututlah bangsa itu dan sujud menyembah. 


Wah, berarti kita harusnya bilang, "Happy Passover!" ketimbang "Selamat Paskah!", dong! 😆✌













Selamat Paskah! Dan, mohon donasinya untuk program amal yang tengah diadakan oleh GBI Basilea ini! Tuhan berkati!














Contact person:
GBI Basilea @ccmychurch
📪 Jalan Gading Golf Boulevard Nomor 888
Gading Serpong, Tangerang 15332
📱 081310602060





Comments

PLACE YOUR AD HERE

PLACE YOUR AD HERE
~ pasang iklan hanya Rp 100.000 per banner per 30 hari ~